R E K H A

Apa itu Support & Maintenance?

Selain instalasi dan konfigurasi, Rekha juga memiliki layanan Support and Maintenance, dimana kami akan melakukan perawatan rutin dan pencegahan terhadap sistem yang sudah dibangun dan memastikan sistem tersebut dapat berjalan dengan baik dan powerfull.

Layanan Support dan Maintenance adalah layanan yang disediakan untuk memudahkan klien dalam melakukan maintenance Mail Server. Maintenance ini mencakup maintenance mail server Zimbra yang digunakan instansi atau perusahaan.

Mengapa Harus Menggunakan Support & Maintenance?

zimbra-connect-orange-icon-v1

Kemudahan komunikasi antara Rekha dengan Klien via group chat

anytime-anywhere-icon

Layanan ini mencakup wilayah Jabodetabek, untuk diluar wilayah diskusikan kembali dengan tim sales kami

secure-private-icon

Keamanan sistem email yang diamanaged dari serangan SPAM

scale-graph-icon

Monitoring sistem dan uptime server

Extensibility_ZimbraOrange

Identifikasi dan isolasi bottlenecks

Customization_ZimbraOrange

Rekha menyediakan masa garansi normal pasca implementasi selama 1 bulan dalam bentuk remote maintenance

Pilihat Paket Support & Maintenance

Basic
8x5 Business Hours
IDR / year

    8x5 Business Hours

    Free Minor Update & In-place
    Upgrade

    Free SMTP Relay (Max 10.000 Emails per Month per Domain)

    Free ASAV Cloud / MX Backup (Max 10.000 Emails per Month per Domain)

    24 Trouble Ticket

    Call, Email, Group Chat

    Remote Support

    Maintenance System Report Per 3 Month

Best Choice
Standard
8x7 Business Hours
IDR / year

    8x7 Business Hours

    Free Minor Update & In-place
    Upgrade

    Free SMTP Relay (Max 25.000 Emails per Month per Domain)

    Free ASAV Cloud / MX Backup (Max 25.000 Emails per Month per Domain)

    36 Trouble Ticket

    Call, Email, Group Chat

    Remote Support

    Maintenance System Report Per 3 Month

Premium
24x7 Business Hours
IDR / year

    24x7 Business Hours

    Free Minor Update & In-place
    Upgrade

    Free SMTP Relay (Max 50.000 Emails per Month per Domain)

    Free ASAV Cloud / MX Backup (Max 50.000 Emails per Month per Domain)

    Unlimited Trouble Ticket

    Call, Email, Group Chat

    Remote Support

    Maintenance System Report Per 3 Month

Informasi Support & Maintenance ? Hubungi kami

Minimal berlangganan layanan Support dan Maintenance dari kami adalah selama 1 tahun.

    Kebutuhan

    Jenis Layanan Support & Maintenance

    PT Rekha Karya Prima adalah Perusahaan di bidang IT (Information Technology) Consultant, Support & Service yang berdiri pada tahun 2019 oleh tim yang berpengalaman di bidangnya.

    Support

    • Create a Ticket
    • Knowledge Base
    Open chat
    Hubungi Kami
    Hallo, ada yang bisa kami bantu?